Kita sudah sampai di pasal 9 kitab Ester; boleh dibilang ini sudah pasal terakhir karena pasal 10 hanya 3 ayat panjang. Hari ini kita hanya berfokus pada ayat pertama pasal 9 ini, meskipun tetap akan melihat secara konteks besarnya juga. Ayat 1: …
Perumpamaan Harta Terpendam (KU2)
Bahan renungan pagi ini saya ambil dari Kalender Gereja, yaitu dari Matius 13: 44-46. Seperti kita tahu, dalam Injil Matius ada 5 diskursus besar; ini mengikuti pembagian Pentateukh, meskipun kita tidak bisa memparalelkan secara langsung bagian …
My Only Comfort (KU2)
Hari ini kita membahas tema “My Only Comfort”, kalimat yang diambil dari Katekismus Heidelberg, Pertanyaan Pertama; dan ini juga relevan sebagai perenungan kita khususnya di minggu-minggu yang sulit seperti sekarang [khususnya terkait pandemi …
Kitab Ester (#8)
Di pasal 4 kita sudah membahas bagaimana Ester mempertaruhkan nyawanya dengan menghadap Raja Ahasyweros meski sudah 30 hari tidak dipanggil. Lalu di pasal 5, Raja Ahasyweros mengulurkan tongkat emasnya tanda perkenanan, tapi Ester tidak mengatakan to …
SERI LITURGI #11: Doa Berkat/Benedictio et missio (KU2)
Hari ini pembahasan Seri LITURGI yang ke-11, “Benedictio et Missio”. Pembacaan Alkitab dari Bilangan 6: 22-27, TUHAN berfirman kepada Musa: "Berbicaralah kepada Harun dan anak-anaknya: Beginilah harus kamu memberkati orang Israel, katakanlah kepada …
Selengkapnya about SERI LITURGI #11: Doa Berkat/Benedictio et missio (KU2)
SERI LITURGI #10: Kolekte/Collectio (KU2)
Kita melanjutkan pembahasan seri LITURGI, hari ini masuk ke pembahasan tentang “Kolekte/Persembahan” (Offering). Matius 10: 8b, “Kamu telah memperolehnya dengan cuma-cuma, karena itu berikanlah pula dengan cuma-cuma.”2 Korintus 9: 7, “Hendaklah …
Selengkapnya about SERI LITURGI #10: Kolekte/Collectio (KU2)