september, 2023
No Events
God the Shepherd
Kita melanjutkan seri mengenal Allah. Kita sudah membicarakan mengenai Allah Sang Pencipta, Allah Sang Pemelihara, Allah yang mahakuasa, Allah yang berjanji; hari ini kita akan melihat satu metafora yang paling sering dipakai Alkitab dalam menggambarkan diri Allah, yaitu Allah sebagai gembala. Yehezkiel pasal 34 ini satu perikop yang paling panjang membicarakan Allah sebagai gembala umat-Nya. […]
God of Covenant
Kita sedang dalam pembahasan satu seri singkat mengenai bagaimana kita mengenal diri Allah. Kita sudah memulai dengan membicarakan mengenai Allah Sang Pencipta, lalu Allah Sang Pemelihara, dan terakhir kali Allah yang mahakuasa. Untuk Hari Ulang Tahun GRII Kelapa Gading ke-24 ini kita akan membahas mengenai Allah yang adalah Allah yang berjanji, Allah yang bisa dipercaya. […]